https//otomotifedukasi.com. buat yang sedang mencari motor listrik murah tapi yang ngak murahan kini hadir dan sudah terbukti banyak yang menggunakanya.
Sepeda motor listrik ini memiliki tiga roda yang sangat cocok untuk berpergian, selain lebih hemat tentu sangat ramah lingkungan.
Sepeda motor listrik ini dengan harga yang lumayan murah yaitu seharga sepeda motor bekas, cukup lumayan murah bukan!
Adapun motor listrik baru dengan desain menarik tersebut type batterfly trike dari selis.
Mari kita intip kelebihan dan kekurang dari sepeda listrik tersebut :
Dengan spesifikasi kendaran listrik tersebut dengan mempunyai ukuran lebar rangka76,5cm dengan Panjang rangka 159.5cm dan tinggi rangka 103 cm.
Roda dari sepeda motor listrik ini menggunakan ban jenis tubeless dengan ukuran 16 x 2.5 sehingga mampu membawa beban sebesar 1,5 kwintal.
Dengan daya baterai yang dihasilkan sekitar 36V/12AH dengan dynamo berkekuatan 350 watt
Untuk pengisian atau charger baterainya sampai dengan pengisian penuh cuma menghabiskan daya listrik sebesar 80 watt, kira-kira diuangkan kan sekitar Rp720 rupiah.
Motor listrik ini kecepatanya lumayan cepat juga lho, tidak kalah cepat dengan sepeda motor listrik lainya, mencapai kecepatan maximum hingga 25 Km / jam.
Untuk sistem penerangan lampu depannya menggunakan Led lamp, dilengkapi dengan turn light, digital speedometer dan alarm
Adapun sepeda motor listrik ini dilengkapi dengan sebuah pedal assist untuk jaga-jaga baterai habis atau pengedara mau mengendarai sambal berolahraga
Dibagian paling depan dilengkapi sebuah keranjang untuk menyimpan barang-barang bawaan sehinga pengendara lebih nyaman.